Wednesday, December 17, 2014

FUSE : Apa itu Fuse ?

Fuse merupakan anonim dari Filesystem in Userspace yaitu sebuah kerangka sistem berkas pada area pengguna. Yang terdiri dari sebuah modul kernel, sebuah pustaka pada area pengguna, dan sebuah utilitas untuk melakukan proses mount (fusermount). Salah satu keistimewaan FUSE yang paling utama adalah diizikannya proses mount oleh pengguna biasa yang aman. Hal ini memberikan kemungkinan baru untuk menggunakan sistem berkas.

Dalam perkembangan filesystem, ada beberapa varian tipe dari file seste tersebut, diantaranya :
- NTFS, biasanya umum digunakan pada operating sistem windows.
- FAT32, sama seperti NTFS, berjalan pada basis windows.
- EXT4, EXT3, umum digunakan pada partisi data di linux family.
- JFS (Journal File System)
- Raiser FS, dsb. Masih banyak lagi varian filesystem.

Diagram kerja FUSE :

 

Adapun penggunanan pembelajaran tentang filesystem ini bisanya lebih umum digunakan pada sistem berbasis linux, karena lebih mudah pengaplikasiaanya serta tanpa lisensi.