Linux merupakan varian OS yang mempunyai banyak kelebihan, kelebihan disini mengacu kepada kebebasan kta dalam mengaplikasikan segala imajinasi kita dalam OS ini, mulai dari mengotak-atik isi dari file penting Linux sampai merubah karakteristik Linux itu sediri sesuai dengan keinginan kita. Hal ini dikarenakan karena Linux sendiri merupakan bagian dari program Open Source, dimana kita diberi kebebasan untuk memakainya sesuka hati kita, asalkan masih dalam batasan yang wajar. Ketika kita memakai OS Linux ini, kita tidak perlu menggunakan serial number dsb, ini merupakan murni open source. Dan memang tujuan awalnya Linux ini adalah untuk penelitian, dan semakin lama semakin berkembang dan populer di masyarakat.
Jika ingin mengotak-atik OS Linux, entah itu mengedit file-file penting didalamnya, kita bisa melakukan itu, asalkan kita tau caranya :D (dalam hal ini) caranya adalah kita mengetauhi perintah-perintah dasar dari OS Linux ini. Sebagai permulaan mengotak-atik isi file yang penting didalamnya.
Disini akan saya share perintah-perintah dasar Linux beserta fungsinya. Perintah ini dijalankan lewat terminal. Semoga bisa membantu kawan-kawan semua :D ... Cekitot ... :D
ls : untuk melihat (list) isi dari sebuah direktori
pdw : untuk mencetak direktori kerja yang aktif
mkdir : untuk membuat direktori baru
chmod : untuk merbah hak izin akses (permision) sebuah file / direktori
chown : untuk mengubah pemilik file dan grup
chroot : untuk menjalankan perintah dengan direktori root yang berbeda
sudo : untuk menjalankan perintah sebagai user lain
grep : untuk mencari file baris yang cocok dengan pola tertentu
ps : untuk melihat status proses
halt : untuk proses menuju restart settingan dalam terminal kmputer
cd : berpindah lokasi ke direktori lain
rm : untuk menghapus file
mv : unntuk memindahkan / merubah nama file
date : untuk melihat waktu sekarang
free : untuk menampilkan penggunaan memori
whoami : untuk melihat yang sekarang aktif user siapa, dan muncul berupa nama id
which : untuk mencari pengguna $ path untuk file program
apt-get : untuk mencarii dan menginstal paket perangkat lunak dalm linux
adduser = untuk menambah pengguna (user lain) ke dalam sistem
addgroup = untuk menambah grup ke dalam sistem
addgroup = untuk menambah grup ke dalam sistem
cat = untuk menampilkan isi file
echo = untuk mecetak karakter
clear = untuk menghapus layar terminal
cmp = untuk membandingkan dua file
cmp = untuk membandingkan dua file
cron = untuk daemon agar menjalankan perintah yang dijadwalkan
crontab = untuk menjadwalkan perintah agar menjalankan di lain waktu
crontab = untuk menjadwalkan perintah agar menjalankan di lain waktu
cp = untuk menyalin satu atau lebih file ke lokasi lain
help = untuk menampilkan bantuan untuk perintah built-in
ifconfig = melihat konfigurasi network interface komputer
wget = untuk mengambil halaman web atau file melalui HTTP, HTTPS atau FTP
./ = untuk menjalankan sebuah bash shell yang ingin digunakan
Sekian informasi yang dapat saya share kepada kawan-kawan semua. Semoga bermanfaat :)
No comments:
Post a Comment